Manfaat dan Kandungan Gizi yang dihasilakn Terong Belanda

Kali ini saya akan mengulas apa aja sih manfaat dan kandungan gizi yang dihasilkan oleh Terong Belanda.

Siapa yang sangka ni Terong Belanda ternyata mempunyai banyak manfaat dan khasiat lho... Dari berbagai macam sumber yang saya dapat kandungan Gizi yang dihasilkan dari buah Terong Belanda ini
  • Dalam setiap 100 gramnya mengandung air 85 gram
  • Protein 1,5 gram
  • Lemak 0,006 – 1,28 gram
  • Karbohidrat 10 gram
  • Serat 1,4 – 4,2 gram
  • Abu 0,7 gram
  • Vitamin A 150 – 500 SI 
  • Vitamin C 25 mg
Sekarang kita ulas Manfaat dari buah Terong Belanda bagi kesehatan kita

Seperti halnya yang lain tentu anda tau vitamin A itu sangat bagus untuk kesehatan mata bukan. Terong ini memiliki kandungan Vitamin A yang cukup besar cocok banget untuk penderita kelainan pada mata seperti rabun atau kurangnya daya tangkap penglihatan Tak hanya itu Terong vini juga memiliki kandungan vitamin C yang berfungsi untuk menobati sariawan dan meningkatkan daya tahan pada tubuh kita
Yang paling bagus Terong ini mengandung juga Potasium, Fosfor dan Magnesium yang bagus banget untuk kebutuhan Tulang kita
Kandungan serat juga terdapat didalamnya yang bisa menyembuhkan sembelit ataupun mencegah penyakit kangker. Tak luput juga ada juga antosianin yang termasuk kedalam golongan flavonoid yang merupakan salah satu jenis antioksidan. Mengandung antioksidan sehingga dapat membantu daya tahan tubuh menjadi lebih baik.
Nah begitu banyakan khan kandungan manfaat dari buah Terong Belanda ini, ini bisa sangat menjadi peluang usaha bagi anda jika memiliki gambaran untuk membudidayakannya monggo baca detailnya disini

Related Cars


Nicestcar offers the latest car news as well as a look at the automotive past. Classic cars, muscle cars, exotic cars, supercars, everyday cars - All makes. All models.
Previous
Next Post »

About | Privacy Policy | Sitemap | Contact

© 2017 Hobi Aneka Usaha